Membuat Blog Baru, Menciptakan Mood Boosting!

Sudah cukup lama tidak membuat blog baru, terasa sangat kaku untuk menulis lagi. Kekakuan ini lebih terletak pada kemampuan untuk menulis yang baik. Tapi sepertinya lebih baik menulis ala kadarnya, tapi terealisasi, daripada pengennya tulisan bagus, namun ga jadi-jadi ujungnya. Seperti apa sih menulis yang baik itu? Menurut saya pribadi, tulisan yang baik itu, jelas… Continue reading Membuat Blog Baru, Menciptakan Mood Boosting!

Hobi Baru, Belajar Membuat Bonsai

Saat ada tumbuh pupus baru di tanaman yang kita pelihara, itu rasanya sangat menyenangkan. Saat ini saya masih belajar di tahap pemilihan media tanam, bagaimana tanaman menjadi hidup dan subur. Untuk tahap pembentukan sepertinya masih jauh, karena butuh sentuhan seni di dalamnya, mesti banyak belajar dari para senior dan media online seperti Youtube. Memilih Media… Continue reading Hobi Baru, Belajar Membuat Bonsai

Harga Aquarium Bulat Kecil di Malang

Memelihara Ikan menjadi salah satu hobby yang cukup mengasyikkan, selain piara kucing, anjing, burung dan hewan lainnya. Tidak harus dalam jumlah yang banyak dan juga Aquarium besar, namun bisa dengan Aquarium Sedang/Mini dengan ikan kecil dan berjumlah sedikit. Biaya yang dikeluarkanpun juga menjadi jauh lebih murah. Dalam artikel ini kita akan coba membahas tentang apa… Continue reading Harga Aquarium Bulat Kecil di Malang

Published
Categorized as Blog Tagged

Selamat Datang Ramadhan 2020 – 1441 Hijriyah

Selamat Datang Ramadhan 2020 – 1441 Hijriyah – Alhamdulillahirobbilalamin. Segala puji syukur kita haturkan kepada Allah SWT, karena dengan rahmatnya kita bisa bertemu kembali dengan Bulan Ramadhan yang penuh berkah. Puasa 1 Ramadhan tahun ini, baik pihak Muhammadiyah dan NU (Nahdlatul ‘Ulama) menyepakati dimulai tanggal 24 April 2020 hingga 23 Mei 2020, genap 30 hari.… Continue reading Selamat Datang Ramadhan 2020 – 1441 Hijriyah

Published
Categorized as Blog Tagged

Malang Citizen, Komunitas Blogger Malang Raya

Malang Citizen, Komunitas Blogger Malang Raya Sebenarnya ini Late Post, mengingat cukup banyaknya kesibukan di minggu-minggu ini. Memangnya sibuk apa toh? ? Ceritanya nih, beberapa waktu lalu, saya bersama Mas Andre Guntoro menghadiri undangan Launching Komunitas Blogger Malang Raya “Malang Citizen” (MC) mewakili IMMS (Internet Marketing Malang Selatan). Ya namanya komunitas blogger, isinya semua praktisi… Continue reading Malang Citizen, Komunitas Blogger Malang Raya

Published
Categorized as Blog Tagged